Kemenparekraf Tunda Promosi Wisatawan Mancanegara Untuk Sementara
Jakarta, Newsantara -Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) mengutamakan pada prioritas melindungi kesehatan masyarakat di tengah wabah virus Corona (COVID-19). Oleh karena itulah, seluruh kegiatan promosi yang ditujukan kepada wisatawan mancanegara menyusul penetapan status pandemi virus corona oleh Badan Kesehatan Dunia (WHO) diputuskan untuk ditunda sementara waktu. Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Wishnutama Kusubandio mengatakan,…