News

PERDA Kepemudaan DKI Disosialisasikan. Agus Kusman : Pemuda Aset Bangsa

JAKARTA, Newsantara.co –Dalam rangka melaksanakan tugas dan fungsi legislatif, Anggota DPRD DKI Jakarta, Dr. Dian Pratama, S.PoG, MM, M.Kes melakukan kegiatan sosialisasi Peraturan Daerah Nomor 2 Tahun 2016 tentang Kepemudaan dengan Protokol Kesehatan yang ketat kepada masyarakat wilayah Petojo Utara, Gambir, Jakarta Pusat, Minggu (6/12/2020). Dr. Dian sapaan akrabnya menyampaikan bahwa peraturan daerah ini merupakan…

Read More

Siwindu Sebar Bansos Sembako KEMENSOS RI untuk Perantau Kuningan di Jabodetabek – Banten

Jakarta – Usaha pemerintah untuk meringankan beban masyarakat dari dampak pandemik Covid-19 sudah dilakukan dengan maksimal. Salah satunya dengan cara menyalurkan pembagian sembako melalui Kementrian Sosial. Bukan hanya untuk warga asli, namun juga diberikan untuk warga pendatang yang memilih tidak pulang kampung. Khususnya untuk warga perantau asal Kabupaten Kuningan, melalui Organisasi Kemasyarakan Siwindu Maju Kabeh,…

Read More

Minta Kolaborasi, Siwindu: Pedagang Kuningan Minta Permudah Akses Masuk Jakarta

JAKARTA – Diterapkannya era New Normal ditengah pandemik Covid 19 memberikan harapan baru bagi semua orang. Kelonggaran yang diberikan oleh pemerintah kepada masyarakat untuk kembali memulai usahanya, membuka harapan baru masyarakat memperbaiki kehidupan ekonominya pasca diterapkannya PSBB oleh pemerintah. Khususnya di Jakarta, sebagai wilayah yang terkena imbas terbanyak kasus positif corona, ditengah penerapan era new…

Read More

Menparekraf Pastikan Sarana Transportasi untuk Tenaga Medis Nyaman

Jakarta, Newsantara – Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) memastikan kesiapan sarana transportasi yang akan digunakan tenaga medis untuk mobilisasi dari rumah sakit ke hotel yang telah disiapkan untuk mereka dalam menjalani tugas penanganan wabah Covid-19. Hal itu disampaikan oleh Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Wishnutama Kusubandio saat meninjau sarana transportasi yang disiapkan PT…

Read More