Berita
Ratusan Pegawai Kejagung Diperiksa Urine oleh BNN
Jakarta, Newsantara – Badan Narkotika Nasional (BNN) melakukan kegiatan test narkoba atau urine kepada pegawai Kejaksaan Agung (Kejagung) di gedung Kejagung, Jakarta Selatan. Total pegawai yang dilakukan test narkoba sekitar kurang lebih 397 pegawai, yakni terdiri dari 241 bidang Tindak Pidana Umum (Pidum) dan 156 orang Pembinaan (Biro Peg dan Biro Umum). Jaksa Agung Muda…
Rame di Sosmed, Dede Sembada Tidak Hadir di Diskusi TAHURA
Kuningan, Newsantara – Dibentuknya Pansus terkait rencana penurunan status Taman Nasional Gunung Ciremai (TNGC) menjadi Taman Hutan Rakyat (Tahura), menjadi isu panas ditengah masyarakat Kuningan khususnya dimasyarakat sekitaran lereng Gunung Ciremai. Debat diantara pendukung yang Pro Tahura dan TNGC acap kali terjadi, khususnya saling sindir di sosial media pribadi para pendukungnya. Menangkap memanasnya obrolan tentang…
Ini Tanggal Baru Pagelaran MotoGP Thailand 2020
Jakarta, Newsantara – Berdasarkan kalender MotoGP musim ini, Grand Prix (GP) Thailand sejatinya menjadi seri kedua. Balapan di Negeri Gajah Putih itu dijadwalkan berlangsung pada 22 Maret 2020. Namun, balapan akhirnya ditunda berdasarkan keputusan dari Pemerintah Thailand. Keputusan tersebut diambil sebagai langkah mencegah penyebaran virus Corona. Pihak MotoGP akhirnya menemukan tanggal baru untuk pegelaran MotoGP…
Strategi Perusahaan Lincah Berinovasi di Era Disrupsi
STRATEGIC AGILITY “Agility is a Company’s Future” By: Afrizal Faisal Ali, ST NEWSANTARA.CO — Saya tergelitik untuk mendalami apa itu ‘Strategic Agility” ketika perjalanan pulang ke Surabaya dari Jakarta. Pada saat itu saya sedang membaca Buku Karya Prof Rhenald Kasali yang berjudul “Self Driving”, dimana menjelaskan tentang perbedaan antara seorang Driver dan Passenger. Tertulis dalam…
UMY Sebut Anies tak Hadir Bukan Karena Didemo Mahasiswa
NEWSANTARA.CO — Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) membantah beredarnya pemberitaan yang menyatakan adanya perbedaan sikap antara Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan dan Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo terkait demo mahasiswa di acara Government Gathering on Good and Green Government pada Selasa lalu(18/2). Kepala Lembaga Kerjasama UMY, Eko Priyo Purnomo menjelaskan bahwa pemberitaan tersebut tidak benar. Selaku…
Inilah 9 Cacat UU Cipta Karya Menurut KSPI
NEWSANTARA.CO — Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia (KSPI) dengan tegas menolak RUU Cipta Kerja (Omnibus Law) yang draftnya saat ini sudah resmi diserahkan pemerintah ke DPR RI. Sikap KSPI ini disampaikan oleh Presiden KSPI Said Iqbal di Jakarta, hari Minggu lalu (16/2). Ia menjelaskan, hukum ketenagakerjaan harus mengandung prinsip kepastian pekerjaan (job security), jaminan pendapatan (income…