Pertamina Optimis Cetak Laba di Akhir Tahun 2020
Pertamina BUMN Andalan Pemerintah dalam Pengelolaan Migas Indonesia JAKARTA, Newsantara.co — Kinerja PT Pertamina (Persero) terus meningkat positif sehingga optimis di tahun 2020 akan mencetak laba bersih sekitar USD 800 juta dan EBITDA lebih dari USD 7 milyar. Sebelumnya pada Semester 1/2020 lalu, Pertamina sempat mencatatkan kerugian bersih. Namun memasuki paruh kedua 2020, Pertamina melakukan…