
DPR Ingatkan Risiko Pencabutan Moratorium Pekerja Migran ke Arab Saudi
JAKARTA, Newsantara.co – Anggota Komisi IX DPR RI, Netty Prasetiyani Aher, meminta pemerintah melakukan evaluasi menyeluruh sebelum mencabut moratorium pengiriman pekerja migran ke Arab Saudi. Rencana pencabutan ini melibatkan kuota 600.000 pekerja dengan gaji di atas Rp6,5 juta per bulan. Netty menegaskan, banyak persoalan dalam mekanisme penempatan pekerja migran yang belum terselesaikan. Salah satunya adalah…