
Usai Kalah 5-1 Lawan Australia, Bagaimana Peluang Timnas Selanjutnya
Indonesia Turun Posisi Kelima di Klasemen Grup C, Kans Indonesia Lolos Piala Dunia 2026 Kian Kecil JAKARTA, Newsantara.co – Timnas Indonesia harus menerima kenyataan pahit setelah kalah telak 1-5 dari Australia pada matchday ketujuh babak ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026. Hasil ini membuat posisi Tim Garuda turun ke peringkat kelima di Grup C. Berlaga di…